Kegunaan Buah Bacang

Kegunaan Buah Bacang

kegunaanbuahan.web.id – Kegunaan Buah Bacang, adalah bacang sebagai buah yang masih sekerabat dengan buah mangga, karena secara ukuran, warna kulit, bentuk, hingga strukturnya hampir sama dengan buah mangga. Sehingga sampai ada yang menyebutnya mangga bacang.

Buah bacang yang segar dan memiliki aroma harum sangat digemari orang-orang untuk dijadikan minuman segar. Buah bacang yang muda juga enak untuk di buat rujak. Di daerah kalimantan bahkan ada yang memanfaatkan buah bacang untuk dijadikan sambal.

Baca juga : Kegunaan Buah Atap (Kolang Kaling)

Buah bacang yang sudah matang memiliki nilai gizi yang baik untuk kesehatan. Berikut kandungan gizi dari buah bacang:

Kandungan Gizi Jumlah
Kalori 98 Kkal
Protein 1,4 gram
Lemak 0.2 gram
Karbohidrat 24,4 gram
Vitamin A 1218 IU
Kalsium 21 mg
Fosfor 15 mg
Vitamin B1 0,03 mg
Air 72,5 gram

Berikut beragam kegunaan yang bisa anda dapatkan dari mengkonsumsi buah Bacang:

1. Sumber makanan tepat untuk program diet
2. Menjaga fungsi otak
3. Mengatasi dehidrasi
4. Meningkatkan stamina tubuh
5. Memperlancar peredaran darah
6. Membantu menetralisir racun
7. Menjaga fungsi organ paru-paru
8. Meningkatkan imune tubuh
9. Membuat kulit nampak sehat